Laman

Kamis, 09 Juli 2015

Resep Menu Anyone Can Cook: Kepiting Goreng Pedas Paling Yummy! #SangatMudahDicoba di Rumah



BAHAN
  1. 5 ekor kepiting, belah dua
  2. 2 butir telor, kocok lepas
  3. 1 sdm air jeruk nipis
  4. 300 ml minyak, untuk menggoreng
BUMBU HALUS
  1. 4 siung bawang putih
  2. 2 butir bawang merah
  3. 5 buah cabai merah
  4. 1 sdt merica bubuk
  5. 1 sdt garam
LANGKAH-LANGKAHNYA,YAITU:
  1. Campur kepiting dengan bumbu yang dihaluskan dan air jeruk nipis, diamkan selama 1 jam agar bumbu meresap.
  2. Kocok telur, masukkan kepiting yang sudah diberi bumbu tadi, aduk rata. 
  3. Goreng kepiting hingga matang dan berwarna kecokelatan, angkat, tiriskan.
  4. Sajikan.
SELAMAT MENCOBA!



Tidak ada komentar:

Posting Komentar